Sabtu, 30 Oktober 2010

SPESIFIKASI PROCESSOR PADA CPU

  • Processor name and vendor
  • Core stepping and process
  • Processor package
  • Processor current core voltage
  • Internal and external clocks, clock multiplier
  • Partial overclock detection
  • Processor features, including supported instructions sets.
  • L1 and L2 cache informations : location, size, speed, technology.
  • Motherboard informations : BIOS, chipset, memory, AGP.

  • Name : Seumpama sebuah Negara. Name disini diibaratkan sebagai sukunya. Contoh di Negara Indonesia terdapat suku Batak. Nah, dalam dunia komputer pun kita mengenalnya seperti ini, dalam Negara prosessor, ada suku bernama Intel ato AMD
  • Code Name : Setelah seseorang memiliki suku, dia terkadang juga memiliki marga. Contoh Veronica bernegara Indonesia, bersuku batak dan bermarga Sitomurang. Nah, code name pun demikian, dia merupakan marga atau jenis dari prosesor komputer kita.
  • Package : Jenis socket proseccor yang digunakan.
  • Technology :
§ 32 nm : proses fabrikasi, banyak atau ukuran dari pin pada processor.
§ Core Voltage : tegangan listrik yang ada pada processor.
  • Specification : spesifikasi processor yang ada pada computer atau laptop.
  • Instructions :
§ MMX : berhubungan dengan Integrasi VGA (yang mangatur tentang visual berupa gambar, grafik, dll).
§ SSE : jenis – jenis instruksi algoritma atau perhitungan yang dapat dipahami processor.
§ EM64T : instruksi yang terdapat pada motherboard.
§ VT-x : dukungan hardware. Mesin usulan mampu menyederhanakan Virtual Monitors (VMMs), meningkatkan kinerja virtualisasi system.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar